Abstract

Abstract
 Pengendalian internal merupakan suatu cara untuk mengarahkan, mengawasi, dan mengukur sumber daya suatu organisasi dan berperan penting untuk mencegah, mendeteksi penggelapan (fraud) dan melindungi sumber daya organisasi. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif yang bertujuan untuk menganalisa pengendalian internal pada PT X. Penelitian ini menggunakan hasil wawancara mendalam terhadap pimpinan perusahaan, manajer perusahaan, dan karyawan PT. X. Dengan adanya sistem pengendalian intern yang efektif pada PT. X yang diterapkan akan menjamin terselenggaranya pancatatan yang layak, serta mencegah penyalah gunanaan oleh bagian yang tidak berwenang, sehingga operasional perusahaan dapat berjalan dengan lancar.

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.