Abstract

This study aims to determine the effect of Business Administration Competition on student learning motivation, emotional intelligence and increasing competence of students' global competitiveness. The variables of this research are the BAC Competition (X1), learning motivation (Y1), emotional intelligence (Y2) and increasing competence of students' global competitiveness (Y3). This study used a quantitative approach using a sample of students in Business Administration study program who had participated in BAC competitions at both Polibatam and National levels. Data processing techniques in this study used SPSS 20 software. The population in this study were all students who participated in BAC which consisted of Secretarial competition, Meeting design competition, MC competition, Business presentation competition, Web design competition, Business data processing competition and Business plan. . The sample size of 28 students was determined by purposive sampling technique. Data collection was carried out by means of questionnaires and observation. Data analysis was performed using descriptive analysis and simple linear regression. The results of this study concluded that there is an effect of the BAC Competition on each variable of learning motivation, emotional intelligence and increasing competence of students' global competitiveness.

Highlights

  • Info ArtikelCompetition, Motivasi Belajar, Kecerdasan Emosional, Peningkatan Kompetensi Mahasiswa, Global.

  • Variabel penelitian ini adalah Lomba BAC (X1), motivasi belajar (Y1), kecerdasan emosional (Y2) dan peningkatan kompetensi mahasiswa berdaya saing global (Y3).

  • Hasil penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa adanya pengaruh Lomba BAC terhadap masing-masing variabel motivasi belajar, kecerdasan emosional dan kompetensi mahasiswa berdaya saing global.

Read more

Summary

Info Artikel

Competition, Motivasi Belajar, Kecerdasan Emosional, Peningkatan Kompetensi Mahasiswa, Global. Variabel penelitian ini adalah Lomba BAC (X1), motivasi belajar (Y1), kecerdasan emosional (Y2) dan peningkatan kompetensi mahasiswa berdaya saing global (Y3). Hasil penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa adanya pengaruh Lomba BAC terhadap masing-masing variabel motivasi belajar, kecerdasan emosional dan kompetensi mahasiswa berdaya saing global. Sehubungan dengan uraian tersebut diatas, maka peneliti perlu melakukan penelitian bagaimana pengaruh adanya perlombaan BAC terhadap motivasi belajar, kecerdasan emosional dan peningkatan kompetensi mahasiswa yang berdaya saing global. Hasil dari data kuesioner yang disebarkan kepada responden, mahasiswa Administrasi Bisnis yang ikut kompetisi BAC tahun 2016 sebesar 2.7% peserta, 10.8% peserta ikut serta pada perlombaan BAC tahun 2017, 29.7% peserta ikutserta pada perlombaan BAC tahun 2018 dan juga 56.8% peserta ikut serta pada perlombaan BAC tahun 2019 Berikut ini merupakan diagram hasil surveynya: Uji ini digunakan untuk menguji apakah dalam model regresi ditemukan adanya korelasi antara variabel independen. Sebuah model regresi dapat dikatakan lolos dari uji multikolinearitas (dalam arti tidak terjadi multikolinearitas) apabila nilai tolerance > 0,10 dan nilai Variance Inflation Factor (VIF) < 10,00 (Ghozali, 2018)

Variabel Tolerance
Within Groups
Sum of Df
Deviation from
Coefficients Standardized Coefficients
Standardized Coefficients
Ucapan Terima Kasih Ucapan terimakasih ditujukan kepada
Daftar Pustaka
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call