Abstract
This study aims to analyze the SMAN 1 Batam students’ chemical literacy level on the fundamental chemical laws topic according to the scientific literacy framework adapted by Shwartz. This research is a quantitative study with a sample of 50 XI grade science students from SMAN 1 Batam. Data is obtained from a chemical literacy test on the fundamental chemical laws topic answered by students; the data is analyzed with the Rasch model. The results showed students with the highest ability have a true answer with explanations that unrelated to the text of the items and students with the lowest ability have a wrong or a blank answer. Thus, it was concluded, students with the highest ability have a conceptual scientific literacy level on the hardest item, meanwhile, students with the lowest ability categorized as scientific illiteracy.
Highlights
Salah satu permasalahan pendidikan sains di Indonesia adalah rendahnya literasi sains peserta didik karena kurang diperhatikannya pemahaman konsep terhadap materi yang sudah diajarkan (Imansari dkk., 2018)
This study aims to analyze the SMAN 1 Batam students’ chemical literacy level on the fundamental chemical laws topic according to the scientific literacy framework adapted by Shwartz
The results showed students with the highest ability have a true answer with explanations that unrelated to the text of the items and students with the lowest ability have a wrong or a blank answer
Summary
Penelitian ini dilakukan menggunakan desain penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teks wacana yang digunakan dalam instrumen tersebut antara lain obat mag, hematit, hujan asam, kafein, fotosintesis, pesawat, dan larutan gula. Teks wacana pertama adalah obat mag, wacana tersebut berhubungan dengan konsep hukum kekekalan massa. Berdasarkan butir soal yang diberikan, peserta didik diharapkan dapat menentukan massa dari hydrotalcite yang bereaksi pada mekanisme obat mag serta menentukan jenis hukum dasar kimia yang diterapkan pada butir soal tersebut. Peserta didik diharapkan untuk menentukan perbandingan massa besi dan oksigen dalam berbagai pembuatan bijih besi (Fe2O3) serta menentukan jenis hukum dasar kimia yang diterapkan pada butir soal tersebut. Peserta didik diharapkan untuk menentukan perbandingan oksigen pada masing-masing senyawa SO2 dan SO3, serta menentukan jenis hukum dasar kimia yang diterapkan. Peserta didik diharapkan dapat menentukan massa suatu zat berdasarkan persamaan reaksi kimia yang belum setara. Pada teks wacana 1 yang terdiri atas 2 butir soal, skor maksimumnya adalah 8
Talk to us
Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have
Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.