Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui kinerja keuangan klub sepakbola Bali United FC. Teknik analisis deskriptif kuantitatif diterapkan dalam penelitian ini dengan menggunakan 10 indikator rasio keuangan secara umum dan khusus. Tipe data yang diaplikasikan adalah data sekunder yang berbentuk data laporan keuangan selama lima tahun dimulai dari 2018 sampai 2022 yang bersumber dari website resmi perusahaan. Penelitian memberikan hasil bahwa kinerja keuangan klub sepakbola Bali United FC secara umum memiliki tingkat likuiditas dan solvabilitas yang baik, namun untuk tingkat profitabilitas masih kurang baik. Hasil perhitungan dengan rasio khusus menunjukkan Bali United FC mampu mengelola aset dan beban operasi dengan baik, serta dapat menghasilkan penjualan dan arus kas operasi yang cukup baik.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call