Abstract

Transformers are very important in electric power systems as well as in industry, therefore preventive maintenance is very necessary. One such treatment is the treatment of transformer oil. DGA (is an analysis of dissolved gas in transformer insulation oil and is one form of treatment for transformer insulation oil). In this final project, we will discuss how to analyze transformer oil data from DGA test and fault type classification using the naive bayes classifier method. The data from the transformer oil test with the DGA will later be classified which are then analyzed using Naive Bayes classifier and calculate the evaluation results with precision, recall, accuracy.

Highlights

  • ABSTRAK (10 PT) Trafo sangat penting dalam sistem tenaga listrik maupun pada industri, oleh karena itu perawatan preventif sangat diperlukan

  • Transformers are very important in electric power systems

  • One such treatment is the treatment of transformer oil

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Salah satu penyebab utama munculnya kegagalan pada transformator adalah adanya panas yang berlebih. Untuk pemeliharaan pada minyak isolasi pengujian dilakukan dengan metode DGA (Dissolved Gas Analysis). DGA merupakan metode pengujian yang dilakukan untuk menguji keadaan minyak isolasi dengan mengambil sampel minyak isolasi dari unit transformator untuk mengetahui jenisjenis gas yang terlarut dalam minyak isolasi transformator, dari hasil tes DGA tersebut akan dapat disimpulkan dan diprediksikan jenis gangguan yang mungkin terjadi pada transformator dan dapat segera dilakukan tindakan pencegahan kegagalan transformator. Klasifikasi adalah proses untuk menemukan model atau fungsi yang menjelaskan atau membedakan konsep atau kelas data, dengan tujuan untuk dapat memperkirakan kelas dari suatu objek (Agus Mulyanto 2009). Saya akan membahas “Analisis Dissolved Gas Analysis dan Klasifikasi Tipe Fault pada Minyak Trafo dengan Metode Naive Bayes Classifier pada Transformator Daya 150 kV”

KAJIAN PUSTAKA DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS
METODE PENELITIAN
HASIL DAN PEMBAHASAN
KESIMPULAN
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.