Abstract

Yogyakarta Batik Museum is one of the tourist destinations where as batik as major attraction. The museum is not only being a place of batik storage collections, but also offer hotels, batik shops and training of classic batik production. This study aims to provide Alternatives on marketing strategies through 7P marketing mix analysis in Yogyakarta Batik Museum. The type of research used is descriptive qualitative. Primary and secondary data are used in analyzing the 7P marketing mix at the Yogyakarta Batik Museum. The data was obtained that concerns on products, prices, places, promotions, physical evidence, people and processes in implementation the marketing strategy of the Yogyakarta Batik Museum. The results of this study are recommended alternative marketing strategies for the Yogyakarta Batik Museum. These alternative strategies are Strengthening historical and cultural values as the identity of products from batik in Yogyakarta batik museum, Differentiation of ticketing prices for tourists, Optimization of online strength through social media, and Optimization of tasks and jobs in Human Resources.

Highlights

  • Museum Batik Yogyakarta merupakan salah satu destinasi wisata dimana batik sebagai atraksi utama

  • This study aims to provide Alternatives on marketing strategies through 7P marketing mix analysis in Yogyakarta Batik Museum

  • Jurnal Mitra Ekonomi Dan Manajemen Bisnis, 1(2), 216–228

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Kegiatan museum menghubungkan stakeholder lain dalam industri kreatif dan juga sektor lain dalam menopang ekonomi (Kamal-Chaoui, 2019). Museum menjadi salah satu alternatif destinasi yang memiliki produk unik dan menghadirkan pengalaman lebih pada wisatawan. Museum sebagai destinasi yang melestarikan produk budaya masyarakat dapat menghasilkan nilai ekonomi bagi sekitarnya. Gambar 1 menunjukkan bahwa, salah satu provinsi yang memiliki jumlah museum yang besar adalah Daerah Istimewa Yogyakarta, yakni sebanyak 44 destinasi museum (10.11%). Jumlah kompetitif ini mengacu pada Daerah Istimewa Yogyakarta sebagai salah satu provinsi yang memiliki kekayaan budaya yang masih terjaga. Hal ini menunjukkan bahwa batik telah menjadi bagian dari produk dan jasa yang ditawarkan sebagai atraksi utama di Museum Batik Yogyakarta. Strategi alternatif pemasaran yang tepat menjadi tahapan penting dalam pembangunan berkelanjutan dari Museum Batik Yogyakarta di masa yang akan datang. Tujuan dari penelitian ini memberikan strategi alternatif pemasaran yang tepat melalui analisis bauran pemasaran 7P dari Museum Batik Yogyakarta

METODE PENELITIAN
Conclusion
HASIL DAN ANALISIS
SIMPULAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call