Abstract

The author introduces a way of theologising by way of a particular paradigm, that is, ‘freedom’ paradigm. From the philosophical viewpoint this way of thinking according to the paradigm is chosen with the consideration that it has become one of the central themes in modern thought, is not under the level of reflection reached by the modern thought, and conforms the requirement of reason to borderlessly question the fundamental cause of everything. From the theological viewpoint, the choice for this paradigm has a consequence that ‘freedom’ becomes the reference, towards which theological reflection always directs itself. The author shows that ‘freedom’ paradigm brings the potential to be the reference in understanding and formulating Christian fundamental doctrines on many themes: on God and the reality of creation, humanity (theological anthropology), Jesus Christ (Christology), grace and sacraments, concepts of salvation (soteriology), history and its final meaning (eschatology), actual themes like human rights, freedom to have religion, et cetera.

Highlights

  • Introduksi Tesis teologis yang diajukan dalam tulisan ini adalah sebagai berikut: cara berpikir dengan paradigma ‘kebebasan’ merupakan cara berpikir yang di satu pihak memenuhi standar refleksi rasio modern, dan sekaligus di lain pihak juga memiliki kategori-kategori yang memadai untuk mengungkapkan kebenaran-kebenaran iman sebagaimana terkandung dalam sejarah wahyu yang mencapai pemenuhannya dalam ‘Peristiwa Yesus Kristus’.1 Paradigma ‘kebebasan’ di sini dipahami sebagai yang bersifat transendental

  • The author introduces a way of theologising by way

  • From the philosophical viewpoint this way of thinking according to the paradigm is chosen with the consideration

Read more

Summary

Introduction

Introduksi Tesis teologis yang diajukan dalam tulisan ini adalah sebagai berikut: cara berpikir dengan paradigma ‘kebebasan’ merupakan cara berpikir yang di satu pihak memenuhi standar refleksi rasio modern, dan sekaligus di lain pihak juga memiliki kategori-kategori yang memadai untuk mengungkapkan kebenaran-kebenaran iman sebagaimana terkandung dalam sejarah wahyu yang mencapai pemenuhannya dalam ‘Peristiwa Yesus Kristus’.1 Paradigma ‘kebebasan’ di sini dipahami sebagai yang bersifat transendental. Yang dimaksud dengan kebebasan formal adalah apa yang di atas disebut sebagai kemampuan asali tak terpisahkan dari manusia untuk secara transendental tak terbatas mengambil sikap terhadap segala sesuatu dengan mengambil jarak dan sekaligus menentukan diri.

Results
Conclusion
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call