Abstract

Dermatophytosis is a fungal infection caused by one of the superfixial mycoses, namely dermatophytes. Microsporum canis is one of the dermatophyte species that can infect hair, skin, leg and thighs. Kesum plants (Polygonum minus Huds.) are endemic plants of West Kalimantan that have many bioactive compounds from the roots to the leaves. The leaves of kesum contain secondary metabolites which can inhibit fungi growth. This research had purpose to know the antifungal activity of kesum leaves’ ethanol extracts on Microsporum canis. The kesum leaves’ extraction used maceration method with 96% ethanol as a solvent. Analysis secondary matbolites of kesum leaves’ secondary metabolites used tube test and thin layer chromatography. Antifungal activity test used Kirby-Bauer disk diffusion method with 5 extract concentration variantions i.e. 80, 40%, 20%, 10%, and 5%. Itraconazole 8 µg/disk was used as a positive control and DMSO 10% was used as a negative control. Kesum leaves’ ethanol extract was obtained saponin, flavonoid, alkaloid, therpenoid, and phenol. Ethanol extracts of kesum leaves did not create zone of inhibition against Microsporum canis. Ethanol extracts of kesum leaves didn’t have antifungal activity against Microsporum canis.

Highlights

  • Lebih dari 20-25% populasi dunia mengalami mikosis superfisial

  • This research had purpose to know the antifungal activity of kesum leaves' ethanol extracts on Microsporum canis

  • disk was used as a positive control and DMSO 10% was used as a negative control

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Lebih dari 20-25% populasi dunia mengalami mikosis superfisial. Mikosis superfisial adalah penyakit jamur di lapisan permukaan kulit (stratum korneum, rambut dan kuku). Kekayaan alam Indonesia yang telah lama digunakan sebagai obat oleh masyarakat yaitu tanaman kesum (Polygonum minus Huds), yang merupakan salah satu tanaman endemik Kalimantan Barat (Fitriana et al, 2014). Berdasarkan urainan di atas, penulis ingin melakukan penelitian mengenai aktivitas antijamur ekstrak etanol daun kesum (Polygonum minus Huds.) terhadap Microsporum canis. Bahan yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan ekstrak etanol daun kesum (Polygonum minus Huds.) yang diujikan pada jamur Microsporum canis, aluminium foil, kertas saring, tissue, plastik tahan panas, kapas, karet, parafilm, kertas HVS, itrakonazol, akuades, etanol 96%, spiritus, asam klorida (HCl) pekat, eter, n-heksana-etil asetat, besi (III) klorida (FeCl3), serium sulfat, larutan Liebermann-burchard, dragensorff, Agar Sabouraud Dekstrosa (ASD), DMSO, dan pewarna lactophenol cotton blue. C. Ekstraksi Sampel Serbuk simplisia daun kesum (Polygonum minus Huds.) sebanyak 500 mg dimaserasi dengan menggunakan etanol 96% selama 72 jam dan pada tiap 12 jam sekali-kali dilakukan pengadukan. Analisis Fitokimia Analisis fitokimia dalam penelitian ini menguji kandungan senyawa metabolit alkaloid, saponin, fenol, flavonoid dan terpenoid menggunakan metode uji tabung dan uji Kromatografi Lapis Tipis (KLT) (Marliana et al, 2005)

Penyiapan Jamur Uji Isolat jamur Microsporum canis berasal dari
B: Cawan petri
HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Penelitian Analisis Fitokimia
KESIMPULAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call