Abstract

This study aims to determine the histopathology of lung of local dog (Canis lupus familiaris) with anthracosis. The study used 30 dogs with the ages of 2 years sacrificed by strychnine and necropsied to collect the lungs. The anatomycal pathology method was used to examine the presence of dust particles in lungs. The samples then proceed to histopathology using standard microtechnic method and stained with hematoxylin-eosin. Data were analyzed descriptively. The result showed that 10 out of 30 samples were positive pulmonary anthracosis proven by carbon pigment found in septae of alveolar, whereas 20 samples negative anthracosis. Other changes observed were emphysema, congestion, edema, hemorrhage, hyperemia, and fibrosis. In conclusion the percentage of dogs with anthracosis in Banda Aceh City and Aceh Besar is 33.33%. ____________________________________________________________________________________________________________________ Key words: lung histopathology, local dog, anthracosis

Highlights

  • This study aims to determine the histopathology of lung of local dog (Canis lupus familiaris) with anthracosis

  • Dampak debu industri pada paru dan pengembaliannya

Read more

Summary

Jurnal Medika Veterinaria

Antrakosis disebabkan oleh pengendapan karbon, silika, dan partikel kuarsa dalam makrofag, mukosa, dan submukosa. Eksposur pekerjaan untuk partikel-partikel ini merupakan faktor predisposisi untuk antrakosis bronkial. Secara patologis yang terlihat adalah bronkus sangat rapuh. Hal ini disebabkan oleh pigmen warna hitam pada bronkus, yang dapat menyebabkan kerusakan bronkus dan terjadinya kelainan bentuk dari bronkus tersebut. Antrakosis mungkin berhubungan dengan mycobacterium TBC (Ghanei et al, 2011). Studi tentang perubahan histopatologis paru anjing lokal (Canis lupus familiaris) yang menderita antrakosis di Aceh belum pernah dilaporkan. Gambaran histopatologis paru anjing dapat diketahui dengan adanya perubahan yang terjadi pada tingkat jaringan atau sel dari organ paru anjing lokal yang menderita antrakosis. Sedikit atau banyaknya akumulasi pigmen karbon yang terdapat pada paru anjing juga dapat menggambarkan tingkat pencemaran udara

MATERI DAN METODE
HASIL DAN PEMBAHASAN
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call