Abstract

Learning about changes in air flow on jet engines requires a clear understanding because there are parts of the jet engine that work according to their functions and are interconnected. People often have difficulty understanding learning about changes in air flow in the jet engine and also about the brayton cycle. This study aims to make a simulation that explains the changes in air flow in a jet engine with a three-dimensional animated form in order to improve understanding of learning about it. The process of making three-dimensional simulations uses animation modeling techniques, texturing, lighting, editing, and rendering. In modeling and texturing on jet engines following the Brayton cycle. The three-dimensional simulation results show that this simulation can be run by computers with Windows 7 and Windows 8 operating systems, and from the results of user test analysis 80.2% agree that this three-dimensional simulation can be understood and can explain changes in airflow in jet engines.

Highlights

  • This study aims to make a simulation that explains the changes in air flow in a jet engine with a three-dimensional animated form in order to improve understanding of learning about it

  • Animasi tiga dimensi aliran udara pada jet engine berbasis desktop hanya dapat digunakan dengan menggunakan komputer Mempermudah pengguna mendapatkan pengetahuan mengenai aliran udara di dalam jet engine

Read more

Summary

Introduction

1. Latar Belakang Pengetahuan tentang prinsip kerja perubahan aliran udara pada jet engine dengan menggunakan siklus Brayton dapat dijelaskan dengan memanfaatkan animasi tiga dimensi. Dengan adanya simulasi tiga dimensi perubahan aliran udara pada turbojet berbasis desktop diharapkan dapat memudahkan dalam pemahaman pengetahuan tentang prinsip kerja pada jet engine pesawat terbang. 2. Metodologi Penelitian Dalam pembuatan animasi tiga dimensi perubahan aliran udara pada turbojet ini dilakukan analisis kebutuhan sistem yang meliputi penentuan spesifikasi hardware atau perangkat keras dan software atau perangkat lunak yang digunakan, selain itu juga dilakukan analisis kebutuhan brainware[9]. Dalam pembuatan model jet engine ini digunakan alur proses produksi Animasi yang terbagi dalam tiga tahapan yaitu pra produksi, produksi dan pasca produksi [10].

Objectives
Results
Conclusion

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.