Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pengaruh audit internal dan pengendalian internal terhadap pencegahan kecurangan pada bank-bank BUMN di Denpasar. Metode analisis data dilakukan dengan kuesioner kepada seluruh pegawai bank yang menjadi responden sebanyak 80 orang. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda uji F, uji statistik t, koefisien determinasi (R2) dan asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, uji multikolinearitas, dan uji heteroskedastisitas. Berdasarkan hasil uji hipotesis statistik t diketahui bahwa audit internal berpengaruh positif terhadap pencegahan fraud pada Bank BUMN di Denpasar, otoritas berpengaruh positif terhadap pencegahan fraud pada Bank BUMN di Denpasar. Berdasarkan hasil uji hipotesis F menjelaskan bahwa variabel audit internal berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel pencegahan kecurangan pada Bank BUMN di Denpasar.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.